Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Klub asal pulau Jeju itu pun membalas antusias suporter Indonesia melalui insta story Instagram menggunakan bahasa Indonesia.
"Saya malu dengan ketertarikan tiba-tiba dari Indonesia."
Baca Juga: Hadapi Persaingan Internal, Nova Widianto Yakin Bisa Loloskan Anak Asuhnya ke Olimpiade
Indonesian international Asnawi Mangkualam who plays in k2 with Ansan Greeners is being linked to a move to #kleague 1 with Jeju willing to fill up their Asian player quota if they bring him in - certainly deserves it given his performances in K2
— Ross Davis (@kleaguenglish) January 11, 2023
"Tapi tolong "Folow" jika tertarik dengan klub kami. Terima Kasih," tulis Jeju United.