Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Elkan Baggott Resmi Pindah Klub Baru, Kini Gabung Cheltenham Town FC

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 20 Januari 2023 | 00:55 WIB
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, menjadi pemain yang paling rajin bersih-bersih saat Gillingham FC sukses mengalahkan klub penakluk Manchester United, Brentford, di ajang Carabao Cup. (TWITTER.COM/TheGillsFC)

Namun, klub induknya saat ini, Ipswich Town memutuskan masa depan Elkan Baggott lebih cepat.

Baca Juga: Pep Guardiola: Manchester City Tertinggal dari Arsenal Itu Salah Saya

Elkan Baggott kembali dipinjamkan Ipswich Town ke sesama tim kasta ketiga yaitu Cheltenham Town FC.

Kepastian tersebut dirilis oleh unggahan Instagram resmi kedua klub pada Jumat (20/1/2023) dini hari.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Ipswich Town FC (@ipswichtown)

"Semoga sukses untuk Elkan Baggott yang akan bergabung dengan Cheltenham Town dengan status pinjaman selama musim 2022/2023," tulis akun Instagram resmi Ipswich Town.

Cheltenham juga merilis perkenalan serupa untuk Elkan Baggott di akun Instagram resinya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Cheltenham Town Football Club (@ctfcofficial)

"Indonesia Elkan Baggott adalah seorang robin," tulis akun Instagram resmi Cheltenham Town FC.

Baca Juga: Arsenal Punya Semua Bahan untuk Juara Liga Inggris, 3 Pemain Kunci Bisa Bawa Jadi Penentu Utama

Tentu ini jadi pencapaian besar bagi Elkan Baggott.

Pasalnya, peminjaman ini menandai dirinya siap naik kelas di kompetisi kasta kelas ketiga Liga Inggris.

Tentu, kita akan menunggu apakah Elkan Baggott kembali berhasil menaklukkan kerasnya persaingan di kasta ketiga Liga Inggris.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P