Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shayne Pattynama Dijadwalkan Jalani Sumpah WNI pada 24 Januari

By Abdul Rohman - Jumat, 20 Januari 2023 | 14:30 WIB
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Shayne Pattynama, tampak hadir secara virtual dalam rapat di Gedung DPR RI, Jakarta, 8 November 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Hadapi PSIS, Pelatih Arema FC Khawatir dengan Duet Fortes-Marukawa

Sebelumnya, dua nama pemain keturunan telah lebih dulu menyandang status WNI.

Mereka adalah Jordi Amat dan Sandy Walsh.

"Semoga proses pengucapan sumpah nanti bisa berjalan lancar," kata pria kelahiran Jakarta itu.

"Tentu saja saya dan masyarakat sepakbola Indonesia berharap bisa menyaksikan Shayne berseragam merah-putih."

"Dan berjuang bersama pemain lainnya untuk membawa Indonesia berprestasi di kancah inernasional. Amin," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Mochamad Iriawan - Iwan Bule (@mochamadiriawan84)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P