Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Sedang Terpuruk, Angel Di Maria Malah Ambil Keputusan Mengejutkan soal Masa Depannya

By Ivan Rahardianto - Senin, 23 Januari 2023 | 13:15 WIB
Pemain Juventus, Angel Di Maria (TWITTER.COM/OPTAPOLO)

"Tidak ada yang mustahil di sini. Kami selalu melihat Juve unggul dan menang."

"Yang terpenting adalah terus bekerja keras untuk mencapai posisi keempat."

"Momen ini tidak berdampak [pada masa depan saya]. Keputusan saya, saya ambil dengan keluarga saya yang bahagia di sini."

"Klub ini salah satu yang terbesar di Italia dan Eropa," ujar Di Maria menambahkan.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Duel Kontra Atalanta Diwarnai Drama 6 Gol, Juventus Tertahan di Kandang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P