Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
CD Numancia yang juga mempunyai kedekatan dengan Uni Papua langsung meminta lima nama pemain terbaik dari Papua.
Baca Juga: Marselino Ferdinan Dikabarkan Sudah Jalani Tes bersama Jong KAA Gent
Dari lima nama itu, terpilih lah Osvaldo Haay yang mendapatkan undangan untuk trial di CD Numancia.
Kepergian Osvaldo Haay ke CD Numancia juga mendapatkan dukungan penuh dari klubnya saat itu Persebaya Surabaya.
CD Numancia bukan satu-satunya klub asal Spanyol yang tertarik dengan Osvaldo Haay.
Ada beberapa klub kasta ketiga dan keempat yang juga ingin memboyong Osvaldo Haay.
Baca Juga: Ditolak di Mana-mana, Laga Arema FC vs Bali United Resmi Ditunda
Setelah hampir 10 hari di Spanyol, Osvaldo Haay memilih pulang ke Indonesia.
Tidak diketahui secara pasti keputusan apa yang diambil Osvaldo Haay.
Andik Vermansyah