Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Shin Tae-yong Tak Panggil Pemain Persija ke TC Timnas U-20 Indonesia, Thomas Doll Janji Mereka Berkembang Lewat Liga 1

By Bagas Reza Murti - Senin, 30 Januari 2023 | 18:05 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan senyuman saat menghadiri sesi jumpa pers setelah laga pekan ke-20 Liga 1 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 25 Januari 2023. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Thomas Doll lebih mengutamakan para pemain berkembang di Liga 1 ketimbang dari TC.

"Tapi jika diambilnya sekarang padahal kami berada di jalur perebutan juara, saya yakin itu tidak akan bagus untuk Persija maupun para pemain," ujarnya.

"Kami tentu bangga ada banyak pemain kami yang masuk skuat tim nasional."

Baca Juga: Daftar Skuad Persib Hadapi PSIS Semarang, Eks Persija Langsung Dibawa

REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM
Selebrasi gol pemain Persija Jakarta ke gawang Persikabo 1973 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (29/1/2023)

"Ditambah posisi kami saat ini berada di peringkat 1 klasemen," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P