Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Ansan Greeners Menyesal Usai Ditinggal Asnawi Mangkualam ke Jeonnam Dragons

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 4 Februari 2023 | 09:30 WIB
Jeonnam Dragons umumkan transfer Asnawi Mangkualam dari Ansan Greeners. (INSTAGRAM.COM/JEONNAMDRAGON_FC)

Dengan sisa waktu yang ada, Ansan Greeners FC bertekad mematangkan pemain yang jadi pengganti Asnawi dan Duarte.

"Dengan sisa waktu selama sebulan hingga awal musim, para pemain pengganti belum mampu menunjukkan penampilan sekelas yang hengkang," ujar Lim Jong-heon.

"Akan tetapi, mereka punya potensi," tegas Lim Jong-heon.

Asnawi Mangkualam mengumpulkan 40 pertandingan dalam dua musim bersama Ansan Greeners FC.

Pemain berusia 23 tahun itu juga suskes mencetak dua gol selama di Ansan Greeners.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P