Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Dalam jangka yang lebih panjang, saya berharap BNI Sirnas dapat membawa pembinaan di klub-klub secara terus berkesinambungan."
"Lalu, dapat mengasah kemampuan atlet-atletnya di ajang ini," pungkasnya.
BNI Sirkuit Nasional 2023 sendiri akan kick off pada 6-11 Februari di Bandung, Jawa Barat.
Kalender BNI Sirkuit Nasional 2023
1. Sirnas A di Bandung, 6-11 Februari
2. Sirnas B di Batam, 20-25 Februari
3. Sirnas A di Purwokerto, 6-11 Maret
4. Sirnas B di Denpasar, 8-13 Mei
5. Sirnas A di Surabaya, 22-27 Mei
6. Sirnas B di Banjarmasin, 26 Juni-1 Juli
7. Sirnas B di Makassar, 24-29 Juli
8. Sirnas A di Banten, 7-12 Agustus
9. Sirnas B di Pangkalpinang, 9-14 Oktober
10. Sirnas A di DKI Jakarta, 6-11 November
11. Sirnas C di Palembang, 20-27 November
12. Sirnas B di Pekanbaru, 4-9 Desember
13. Sirnas Premier di DKI Jakarta, 11-16 Desember