Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Persib di Liga 1 - Ancaman Serius dari Dua Penggoyangnya Bertemu Lawan Lebih Lemah

By Ibnu Shiddiq NF - Senin, 6 Februari 2023 | 13:15 WIB
Kiper Bali United, Nadeo Argawinata (kiri), sempat terlibat perselisihan dengan gelandang Persib Bandung bernama Ricky Kambuaya (kanan) dalam laga pekan kenam BRI Liga 1-2022/2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Ia pun tertantang untuk membawa Persib meraih hasil maksimal dari tim yang memiliki kualitas mentereng.

"Menurut saya, kami akan bertanding dengan tim yang punya level yang setara, ada di level teratas baik itu dari sisi pelatih dan pemain," kata Milla.

"Sekarang dalam situasi seperti ini, kami menaruh respek pada mereka dan terus bekerja dengan gaya yang kami miliki dan memikirkan konsep untuk terus berbenah menghadapi laga berikutnya," ujarnya.

Jadwal Liga 1 2022-2023 pekan ke-23:

Senin, 6 Februari 2023

  • Madura United FC vs Persis Solo (live di Indosiar, pukul 15.00 WIB)

Selasa, 7 Februari 2023

  • Persita Tangerang vs Persija Jakarta (live di Indosiar, pukul 15.00 WIB)
  • Bhayangkara FC vs Persikabo 1973 (live di Indosiar, pukul 17.00 WIB)

Rabu, 8 Februari 2023

  • PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya (live di Indosiar, pukul 15.00 WIB)
  • Dewa United FC vs Borneo FC Samarinda (pukul 17.00 WIB)
  • RANS Nusantara FC vs Arema FC (pukul 17.00 WIB)

Kamis, 9 Februari 2023

  • PSM Makassar vs PS Barito Putera (live di Indosiar, pukul 15.00 WIB)
  • PSS Sleman vs Persik Kediri (live di Indosiar, pukul 17.00 WIB)

Jumat, 10 Februari 2023

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P