Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasihat yang Akan Diberikan Marc Marquez kepada Dirinya Saat 2013

By Delia Mustikasari - Selasa, 7 Februari 2023 | 16:05 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez merayakan podium kedua pada MotoGP Australia 2022, Minggu (16/10/2022) (MOTOGP.COM)

Kecelakaan besar pada 2020 mematahkan humerus Marquez dan berkontribusi pada masalah diplopia-nya (gangguan penglihatan).

Dia tidak berhasil mencoba segera comeback setelah operasi untuk memperbaiki lengannya dan mengakui bahwa keputusan tersebut merupakan kemunduran besar dalam pemulihannya secara keseluruhan.

Marquez tidak bisa bersaing dengan baik 2021 dan 2022 karena kalah dari cedera. Pada musim 2023, dia ingin hal berbeda terjadi.

"Niat saya adalah untuk menang dan itulah yang saya persiapkan: untuk menang," ujar Marquez.

Seri balap pertama pada MotoGP 2023 akan digelar pada 25-27 Maret di Sirkuit Algarve, Portugal.

Baca Juga: Perjalanan Kento Momota bak Roller Coaster, Menolak untuk Redup (Bagian 2) 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P