Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Iwan Bule Izin Nonton Timnas U-20 Indonesia di Piala Dunia U-20, Rela Duduk di Tribun Belakang

By Abdul Rohman - Kamis, 9 Februari 2023 | 20:30 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang memberikan keterangan kepada awak media dalam sesi jumpa pers hitung mundur 100 hari menuju Piala Dunia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 9 Februari 2023. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Proses Penyelidikan Skandal Keuangan Man City Bisa Habiskan Waktu 4 Tahun

Sebelum Piala Dunia U-20 2023, skuad Garuda Nusantara akan lebih dulu mengarungi Piala Asia U-20 2023 Uzbekistan.

Pada Piala Asia U-20 2023, timnas U-20 Indonesia menempati Grup A bersama Uzbekistan, Irak, dan Suriah.

Timnas U-20 Indonesia membuka laga Grup A Piala Asia U-20 2023 dengan berjumpa Irak (1/3/2023).

Baca Juga: Ada Lionel Messi, PSG Tak Ada Alasan untuk Tidak Juara Liga Champions

Kemudian menghadapi Suriah (4/3/2023) dan Uzbekistan (7/3/2023).

Kini timnas U-20 Indonesia sedang menjalani pemusatan latihan (TC) di Jakarta.

TC tersebut berlangsung dari 1 hingga 28 Februari 2023.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P