Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Teknik Tergila Pembalap MotoGP yang Wajib Dikuasai Jika Ingin Menang

By Imadudin Adam - Senin, 20 Februari 2023 | 13:46 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez saat tampil pada MotoGP Italia 2022, Minggu (30/5/2022) (MOTOGP.COM)

Pengendara belajar bagaimana menyesuaikan motor mereka dan yang terpenting, memanfaatkan gerakan dan tenaga yang dihasilkan oleh mereka untuk menyesuaikan posisi tubuh mereka.

Salah satu tantangan terbesar saat mengendarai motor MotoGP adalah mencapai hambatan aerodinamis sekecil mungkin.

Baca Juga: Bisa Bikin Lawan Tewas! Ini 5 Teknik Paling Dilarang di UFC

Demi mencapai tujuan ini, para teknisi bekerja dari sisi aero dinamika demi menciptakan aero dinamika yang baik.

Sangat penting untuk memberikan perhatian khusus pada posisi pengendara di atas motor.

Dengan posisi badan maksimum, mereka bisa membuat motor melaju dengan amat sangat cepat.

Posisi kaki sangat penting untuk mengatur daya ungkit, yang memungkinkan cengkraman di motor lebih baik khususnya ketika melibas tikungan.

Teknik Mengerem

Rem motor MotoGP adalah elemen paling bertenaga.

Tenaga yang mampu mereka hasilkan melebihi cengkeraman ban dan gravitasi, membuat rem mendadak menghalangi roda dan pembalap bisa melakukan stoppie dengan ini.