Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jangan Samakan dengan PSG, Kylian Mbappe Tak Bisa Sok-sokan kalau Gabung Real Madrid

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 24 Februari 2023 | 08:15 WIB
Erling Haaland berandai-andai Kylian Mbappe bergabung dengannya membela timnas Norwegia. (TWITTER.COM/BTSPORTFOOTBALL)

"Saya tidak tahu apa realitasnya di Paris dan bagaimana di ruang ganti PSG."

"Dia mungkin pemain terbaik di dunia yang akan didatangkan."

"Namun, Real Madrid jauh lebih dari itu," tuturnya menambahkan.

Mbappe sejauh ini masih menjadi pemain andalan di PSG.

Pada musim 2022-2023, penyerang berpostur 178 cm itu telah tampil sebanyak 28 kali dan mencetak 27 gol di lintas kompetisi.

Baca Juga: Lionel Messi Ajukan 3 Permintaan Tidak Masuk Akal, Sampai Bikin PSG Risih dan Hambat Perpanjangan Kontrak

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P