Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Momen Paling Besar dalam Sejarah Tinju Dunia

By Imadudin Adam - Sabtu, 25 Februari 2023 | 19:58 WIB
Potret pertarungan Roy Jones Jr (kiri) dan Mike Tyson (kanan) di Staples Center, Los Angeles, California, Amerika Serikat, Minggu (29/11/2020). (TWITTER.COM/BLEACHERREPORT)

Itu terjadi di Afrika, yang hampir tidak pernah terdengar untuk pertandingan yang menampilkan bintang-bintang Amerika.

Laga ini mengadu legenda tua melawan seorang juara muda yang tampaknya tak terkalahkan, dan itu menampilkan ikon olahraga terhebat dalam sejarah.

Ketika bertarung dengan Foreman, Ali merupakan underdog.

Banyak penggemarnya khawatir Ali akan terluka parah oleh Foreman yang sangat kuat di pertandingan ini.

Ali yang tampaknya tak kenal takut menggunakan apa yang kemudian dikenal sebagai Rope-A-Dope untuk melelahkan Foreman sebelum mengakhiri pertandingan.

Ali memanfaatkan Foreman yang kelelahan dan mencetak kemenangan KO ronde kedelapan.

Mike Tyson Menghajar Trevor Berbick

Seperti Ali, Mike Tyson adalah superstar di masa lalu.

Ketenaran Tyson dimulai ketika ia menjadi juara kelas berat termuda dalam sejarah tinju.

Pada usia 20 tahun, Tyson mencetak kemenangan KO putaran kedua yang luar biasa atas Trevor Berbick untuk menjadi Juara Kelas Berat WBC.