Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Irak Soroti Penyelesaian Akhir Pemain Timnas U-20 Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 2 Maret 2023 | 21:00 WIB
Pelatih timnas U-20 Irak, Emad Mohammed. (INSTAGRAM/@IRAQ.IFA)

Bukannya mendapatkan gol yang dibutuhkan, Timnas U-20 Indonesia justru kembali kebobolan di menit-menit akhir pertandingan.

Baca Juga: Shin Tae-yong Sebut Timnas U-20 Indonesia Punya Gap Kualitas antara Pemain Inti dan Cadangan

PSSI
Pemain timnas U-20 Indonesia, Dony Tri Pamungkas mendapat pengawalan pemain Irak dalam laga perdana Piala Asia U-20 2023.

Shin Tae-yong selaku pelatih timnas U-20 Indonesia tentu menyoroti kualitas penyelesaian akhir anak asuhnya usai pertandingan.

"Pada pertandingan ini memang kami tidak bisa mencetak satu pun gol meski kami banyak mendapatkan peluang," ujar Shin Tae-yong usai pertandingan melawan Irak.

"Ini yang harus kami tingkatkan dan tentu saja ini terkait dengan kemampuan pemain."

"Pada babak kedua, kami perlu mengembangkan permainan dengan mengubah strategi dan merotasi pemain," kata Shin.

Sorotan yang sama juga disampaikan oleh Emad Mohammed selaku pelatih timnas U-20 Irak.

Baca Juga: Seleksi Timnas U-22 Indonesia Ketat, Bek Muda Bali United Optimis Tembus SEA Games 2023

Menurutnya, para pemain timnas U-20 Indonesia terlalu banyak membuang peluang pada laga tersebut.