Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Sejarah! 5 Petinju dengan Kemenangan Beruntun Terpanjang

By Imadudin Adam - Jumat, 3 Maret 2023 | 18:00 WIB
Momen ketika Larry Holmes (kiri) terkena pukulan keras Mike Tyson (kanan) saat keduanya bertarung di di Convention Hall, Atlantic City, New Jersey, Amerika Serikat, pada 22 Januari 1988. (TWITTER.COM/THEUNDEFEATED)

Ia mengakhiri karirnya pada tahun 2002 dengan rekor 69-6, termasuk 44 KO.

Rocky Marciano – 49 Kemenangan Beruntun

Legenda kelas berat Rocky Marciano adalah salah satu petinju terhebat yang pernah hidup.

Lahir dari imigran Italia, Marciano sangat mematikan ketika dia masih muda.

Setelah dinas militernya, Marciano menjadi petinju profesional pada tahun 1947.

Baca Juga: Diprediksi Ambyar, Conor McGregor Minta Carles Oliveira Bungkam

Selama kurang dari satu dekade, Marciano membangun dominasi di divisi kelas berat dan kariernya dianggap melegenda.

Dijuluki The Brockton Blockbuster, Marciano memegang rekor profesional 49 kemenangan beruntun tanpa kekalahan dan 43 kemenangan di antaranya adalah lewat KO.

Floyd Maywather Jr – 50 Kemenangan Beruntun

Lahir dari keluarga tinju, Floyd Mayweather Jr menjadi salah satu petinju terbesar sepanjang sejarah.