Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kartu merah diberikan kepada M Firli setelah melanggar M Khanafi.
Jadi orang terakhir, wasit memberikan kartu merah langsung kepada Firly.
Tidak ada tambahan gol babak kedua berakhir dengan kemenangan 2-0 untuk Persik.
FT Persik Kediri vs Barito Putera 2-0 (Hamra Hehanussa 15, Renan Silva 28')
Kartu kuning: Agil Munawar 48', Rizky Pora 48', Mike Ott 52', Gustavo Toscantins 84', Dendi Agustian 85'.
Kartu merah: M Firli (90+4')
Susunan pemain:
Persik Kediri: 96-Kartika Ajie; 37-Agil Munawar, 2-Anderson Nascimento, 16-Hamra Hehanussa, 7-Yusuf Meilana, 32-Rohit Chand, 11-Ady Eko (Vava Mario 90+3'), 10-Renan Silva (Oky Kharisma 90+2'), 17-Yohanes Pahabol, 14-Miftahul Hamdi (Fitra Ridwan 59'), 77-Flavio da Silva (M Khanafi 79').
Pelatih: Divaldo da Silva.
Barito Putera: 30-Yoeswanto Stya; 82-Aditya Putra Dewa (Frank Sokoy 83'), 3-Yuswanto Aditya (Ferdiansyah 37'), 85-Muhamad Firli, 36-Renan Alves, 66-Bagas Kaffa (Dendi Agustian 83'), 13-Bayu Prada, 14-Nazar Nurzaidin (Dedi Hartono 72'), 26-Rizky Pora, 95-Mike Ott (Eksel Timothy 72'), 11-Gustavo Henrique.
Pelatih: Rahmad Darmawan.