Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Galtier tak menampik bahwa dirinya berpotensi dipecat karena kegagalan ini.
Namun, pelatih berusia 56 tahun itu mengaku tak mau memikirkan hal tersebut dan memilih fokus dengan pekerjaannya.
"Masa depan saya? Masih terlalu dini untuk membicarakannya."
"Itu jelas tergantung pada manajemen dan presiden klub."
"Ada kekecewaan."
"Klub memiliki banyak harapan untuk kompetisi ini."
"Saya tetap fokus pada akhir musim," tuturnya menambahkan.
Baca Juga: Bruno Fernandes Dihujani Kritik, Begini Pembelaan Erik Ten Hag