Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erling Haaland Hanya Butuh 1 Laga Liga Champions untuk Setara Lionel Messi dan Harry Kane

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 15 Maret 2023 | 06:13 WIB
Penyerang Manchester City, Erling Haaland, merayakan golnya ke gawang RB Leipzig dalam leg 2 babak 16 besar Liga Champions 2022-2023 di Stadion Etihad, Selasa (14/3/2023). (TWITTER.COM/OPTAJOE)

Selain Haaland, dua pemain The Citizens lainnya yang mencetak gol dalam laga kontra RB Leipzig adalah Ilkay Guendogan dan Kevin De Bruyne.

Gol Guendogan dicetak pada menit ke-49, sedangkan gol De Bruyne tercipta pada menit ke-90+2.

Manchester City pun kini menyusul wakil Inggris lainnya, yakni Chelsea, untuk lolos ke babak perempat final Liga Champions 2022-2023.

Baca Juga: Man City Vs RB Leipzig - Saatnya Erling Haaland Buat Malu Kylian Mbappe dan Ukir 1 Rekor

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P