Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Drawing Liga Europa - Jika Sukses Perbaiki Rekor Pertemuan atas Sevilla, Man United Ukir Sejarah Baru di Eropa

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 18 Maret 2023 | 00:00 WIB
Manchester United gantian menyambangi markas Real Betis, Estadio Benito Villamarin, pada leg kedua babak 16 besar Liga Europa 2022-2023. (TWITTER.COM/SETANMERAHNET)

Kemudian, dalam semifinal Liga Europa 2019-2020 yang digelar satu leg, Man United kalah 1-2.

Jika mampu mewujudkannya, Man United bakal mengukir sejarah baru di Eropa.

Manchester United akan menjadi klub pertama yang mengalahkan empat tim dari negara yang sama dalam satu musim kompetisi Eropa.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions - Napoli Lebih Kuat dari Siapapun, tetapi AC Milan Bisa Menang

Sebelumnya, Man United telah menumpas tiga wakil Spanyol.

Di fase grup, tim besutan Erik ten Hag menang 1-0 atas Real Sociedad pada matchday keenam.

Setelah itu, Marcus Rashford dkk menyingkirkan Barcelona di babak play-off 16 besar dengan agregat 4-3.

Terakhir, Man United memecundangi Real Betis dengan agregat 5-1 di babak 16 besar.

Dengan performa saat ini, bukan hal yang mustahil bagi Man United untuk menjungkalkan Sevilla.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions - Erling Haaland 7 Kali Dipecundangi Bayern Muenchen, Man City dalam Bahaya