Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasalnya, dalam 28 pertandingan, Eber Bessa menyumbang enam gol dan delapan assist.
Selain itu, ia juga menjadi salah satu pilar penting dalam Bali United mempertahankan gelar Liga 1 di musim lalu.
Belum diketahui apakah Eber Bessa bisa fit saat Bali United bertemu Arema FC nanti.
Pemain berusia 30 tahun itu terlebih dahuu akan menjalani penguatan dari tim medis.
Sementara itu, coach Teco masih meliburkan pemainnya.
Namun pada hari Minggu besok, para pemain Bali United akan kembali berlatih untuk persiapan ke markas Arema FC.
Laga itu menurut jadwal akan digelar di Stadion PTIK, Jakarta pada Senin (27/3) pukul 20.30 WIB.
Baca Juga: Hasil Liga 1 - Gol Penalti Flavio Silva Buat Persik Kediri Petik 6 Kemenangan Beruntun
"Tim sementara diliburkan dan balik latihan hari Minggu besok."
"Kami masih ada waktu buat latihan teknik dan taktik jelang menghadapi Arema FC,” kata Coach Teco.