Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pramudya/Yeremia menjaga keunggulan 16-15 yang dibalas Ren/Tan dengan mencatat skor imbang 16-16.
Baca Juga: Hasil Spain Masters 2023 - Digiring Sampai 3 gim, Fajar/Rian Tumbang
Ren/Tan berbalik memimpin 17-16 hingga 19-16. Mereka lalu mencetak game point 20-16.
Pramudya/Yeremia selanjutnya tertahan di angka 16.
Pada gim kedua, Pramudya/Yeremia mengawali dengan keunggulan 4-1.
Ren/Tan mencoba mendekat 3-7. Namun, Pramudya/Yeremia melebarkan jarak 8-3.
Ren/Tan menipiskan selisih skor menjadi 4-8. Ren/Tan kembali menyamakan kedudukan 9-9.
Ren/Tan selanjutnya unggul 10-9, tetapi Pramudya/Yeremia mencatat skor imbang 10-10.
Ren/Tan lalu membalas dengan keunggulan tipis pada interval 11-10.
Setelah interval, Ren/Tan menambah keunggulan 12-10.