Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menanggapi terkait beberapa pemain yang berkarier diluar negeri tak kunjung membeli respons.
Indra pun mengaku tak ambil pusing terkait hal ini.
Ia akan memaklumi apabila klub tak memberi izin pemain gabung ke timnas.
Hal ini karena ajang dua tahunan tersebut bukan bagian dari agenda FIFA.
Baca Juga: Catat! Ini Jadwal Timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023 Kamboja
Sehingga apabila Elkan dan Ronaldo tak bisa membela timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023.
Indra Sjafri mengaku legowo dan tak ambil pusing.
Sebab menurutnya yang paling penting para pemain masih bisa bermain di klub masing-masing.
Dengan begitu, para pemain pun pastinya bakal terus memiliki pengalaman yang bagus.
“Prinsipnya kalau memang dia bermain di klub dan klubnya keberatan melepas, kami tidak ada masalah,” kata Indra.