Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Usai kebobolan, Jeonnam Dragons tidak patah arang.
Serangan demi serangan dilancarkan di sisa waktu babak pertama.
Sayang belum ada gol bagi Jeonnam Dragons di sisa waktu babak pertama.
Babak Kedua
Jeonnam Dragons langsung menambah intensitas serangan di babak kedua.
Hasilnya terlihat di awal babak kedua bagi Jeonnam Dragons.
Jeonnam Dragons berhasil mencetak gol pada menit ke-55, kali ini melalui asis dari Asnawi Mangkualam.
Aksi individu dari Asnawi Mangkualam berhasil memperdaya dua pemain lawan.
Setelah memperdaya dua pemain, Asnawi Mangkualam langsung melepas umpan akurat yang mengarah ke Valdivia dan langsung dikon versi jadi gol. Skor jadi 1-1.
Baca Juga: Indra Sjafri Akui Ada 4 Aspek yang Disiapkan Buat Timnas U-22 Indonesia Jelang SEA Games 2023