Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sore ini sudah saya luruskan ya jadi dia adalah performance analyst ditambah lagi ada dokter tim, ada fisioterapi, ada kitman dan juga dua admin dan ada satu manajer yang nanti mengikuti sea games ini," tutur mantan pelatih Bali United itu.
Sebelumnya, pengamat sepak bola, Bung Towel, mempertanyakan status dari Yeyen Tumena.
Hal tersebut diungkapkan oleh Bung Towel dalam video di channel YouTube pribadinya dengan judul "Pos Aneh" Di Tim Kepelatihan SEA Games.
Sementara itu, dalam susunan tim pelatih Indra Sjafri ditemani oleh beberapa nama.
Untuk asisten pelatih ada nama, Bima Sakti, Eko Purjianto, Kurniawan Dwi Yulianto,
Kemudian pelatih fisik, Alex Aldha. Lalu, Sahari Gultom di posisi pelatih kiper.
"Teman-teman waktu datang pertama kali di lapangan A kalau tidak salah, saya ditanya waktu itu bahwa saya begitu dipercaya oleh PSSI," ucap Indra Sjafri.
"Saya membentuk tim behind the team, tim kepelatihan," tutur pelatih berusia 60 tahun tersebut.
Baca Juga: Siap Berpesta di SUGBK, Persija Tidak Mau Disalip Persib
Lebih lanjut, timnas U-22 Indonesia kini tengah mempersiapkan tim menatap SEA Games 2023 Kamboja.