Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Lewat kesempatan ini, akhirnya kami tahu tentang masalah itu," tuturnya.
Sementara itu, timnas U-22 Indonesia tercatat telah merampungkan tiga laga uji coba sejauh ini.
Pertandingan pertama adalah melawan Bhayangkara FC pada 12 April lalu.
Kala itu, Ernando Ari dkk. mampu meraih hasil seri 1-1.
Laga uji coba kedua yaitu melawan Lebanon pada 14 April 2023.
Sayangnya, timnas U-22 Indonesia harus menderita kekelahan di laga pertama melawan Lebanon dengan skor 1-2.
Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Barcelona dan Real Madrid Cuma Beda 11 Poin
Timnas U-22 Indonesia awalnya memiliki jadwal melawan PSM Makassar pada 18 April mendatang.
Namun, rencana tersebut tak jadi terlaksana.
Sebagai gantinya, Indra Sjafri berniat melangsungkan gim internal.