Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Curhatan Marc Klok Soal Liga 1 2022-2023, Beryukur Meski Pahit

By Arif Setiawan - Senin, 17 April 2023 | 09:30 WIB
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dan membawa timnya menang dalam laga pekan ke-26 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Kamis (23/2/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Penampilan Marc Klok memang bisa dibilang tidak terlalu banyak.

Hal itu tak terlepas dari adanya agenda timnas Indonesia.

Seperti yang diketahui, nama Marc Klok menjadi salah satu pemain yang selalu dipanggil oleh Shin Tae-yong.

Terakhir, Marc Klok masuk skuad timnas Indonesia di FIFA Matchday bulan Maret lalu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P