Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Asia 2023 - Program Baru Rexy Mainaky Bikin Ganda Andalan Malaysia Terbantu

By Nestri Y - Selasa, 18 April 2023 | 09:00 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia dan Soh Wooi Yik, melakukan tos di saat bertanding pada perempat final Indonesia Open 2022 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Kami berharap ini bisa membantu."

"Kami tidak ingin menaruh harapan tinggi untuk Kejuaraan Asia 2023, karena masih banyak turnamen penting setelah itu," tandasnya.

Pada babak pertama Kejuaraan Asia 2023, Chia/Soh akan langsung berhadapan dengan lawan asal Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin.

Ini akan menjadi ujian pertama mereka. Di atas kertas, Chia/Soh unggul head-to-head dengan pernah menang empat kali atas Juara Dunia Junior 2019 itu.

Tetapi pada pertemuan terakhir yang terjadi pada All England Open 2023, Chia/Soh kandas lewat laga tiga gim dari Leo/Daniel.

Baca Juga: Kejuaraan Asia 2023 - Indonesia Incar 3 Gelar, Tunggal Putri Masuk Radar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P