Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Buntut Hadiah Juara Liga 1, PSSI Gandeng Kantor Akuntan Publik Ternama untuk Audit Laporan Keuangan

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 21 April 2023 | 14:30 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Rabu (19/4/2023) siang. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Harapan Coach Teco Usai Lepas Nadeo Argawinata dari Bali United

"Sudah pasti kita semua, saya, pengurus, dan pecinta sepakbola mau soal keuangan yang krusial ini terbuka," ujar Erick Thohir.

"Apalagi sepakbola ini milik rakyat. Kami ini hanya ditugaskan untuk membersihkan."

"Audit ini diperlukan agar terjadi kejelasan dan perbaikan pada pengelolaan keuangan pada seluruh pemangku kepentingan persepakbolaan Indonesia," ujarnya. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P