Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya juga meminta maaf tak bisa membanggakan negara ini lewat cabor sepak bola lewat event yang digelar Kamboja," tambahnya.
Kamboja akan bertemu Indonesia di partai pamungkas grup A SEA Games 2023, pada Rabu (10/5/2023).
Baca Juga: Update Bursa Transfer Persib - Satu Direkrut, Dua Pergi, Delapan Dipastikan Bertahan
Gener Sao Sokha, Head of Football Federation of Cambodia (FFC) announce his resignation from this position minutes after #Cambodia U22 national football team lost 2-0 to #Myanmar. Cambodia may still qualify to the quarter final if they can beat #Indonesia. But hope is low. pic.twitter.com/YGN37o0hSh
— Chheng (@Chhengniem) May 7, 2023
Kemenangan akan membawa Kamboja lolos ke semifinal, namun Indonesia sendiri jadi tim terkuat di SEA Games saat ini.
Pasukan Indra Sjafri telah menang 3 kali dengan catatan cleansheet dan mencetak total 11 gol.