Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cuma 1 Kali Main di Cheltenham Town, Elkan Baggott Dipulangkan ke Ipswich Town

By Abdul Rohman - Sabtu, 13 Mei 2023 | 11:00 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang melakuakan pemanasan di Lapangan Latih JIS (Jakarta International Stadium), Jakarta Utara, Kamis (23/3/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Dan tercatat mengoleksi tiga gol.

Sementara bagi Ipswich Town, mereka baru saja promosi ke Divisi Championship (kasta kedua) Liga Inggris.

Ipswich Town mengakhiri posisi di League One 2022-2023 dengan status runner-up.

Ipswich Town menorehkan 98 poin dari 46 pertandingan.

Terpaut tiga poin dari Plymouth Argyle yang keluar sebagai juara League One 2022-2023.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P