Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dengan hasil ini, tentu saja Shin Tae-yong harus bisa mempersiapkan tim dengan baik.
Apalagi proses persiapan juga masih cukup panjang.
Shin Tae-yong harus bisa membentuk pemain-pemain terbaik menjadi satu agar bisa bersaing.
Dibawah pimpinan Shin Tae-yong ini sebenarnya banyak pemain hebat yang sudah ia cetak.
Baca Juga: Kata Pemain Vietnam Segrup dengan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Anggap Masih Mudah
Beberapa nama cukup mentereng saat ia menukangi skuad Garuda dari Asnawi Mangkualam hingga Marselino Ferdinan.
Namun, timnas Indonesia masih memiliki banyak catatan agar bisa bersaing dengan percaya diri di Grup D ini.
Tetapi, apabila takdir mencetak sejarah tak bisa dilakukan dengan hanya mengharapkan keberuntungan.
Indonesia harus berjuang untuk bersaing dengan tampil habis-habisan menghadapi Irak, Jepang, dan Vietnam.
Tak hanya itu, timnas Indonesia pun harus bertumpu pada kekuatan para pemain yang ada.