Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawaban Menpora Dito Ariotedjo soal Bonus Timnas U-22 Indonesia

By Alif Mardiansyah - Minggu, 14 Mei 2023 | 07:20 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo, memberikan senyuman saat menghadiri sesi jumpa pers di kawasan Sarinah, Jakarta, Sabtu (13/5/2023) sore. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Kami belum melaporkan karena kami lihat hasilnya," sambung Dito.

Baca Juga: Jadwal Perempat Final Bulu Tangkis SEA Games 2023 - 9 Wakil Indonesia Berebut Tiket Semifinal

Meskipun masih abu-abu perihal bonus untuk timnas U-22 Indonesia, Dito Ariotedjo tetap optimistis terhadap peluang Garuda Muda.

Dito yakin timnas U-22 Indonesia bisa menjadi kampiun di SEA Games 2023 dan menyabet medali emas.

"Sepertinya kami lihat dari jenjang cerita dan dinamikanya, ini kayaknya aura-aura juara," ucap eks Chairman RANS Nusantara FC tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P