Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Argentina Dipastikan Lawan Timnas Indonesia Pada 18-20 Juni 2023

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 18 Mei 2023 | 11:30 WIB
Lionel Messi mengangkat trofi juara Piala Dunia 2022 usai timnas Argentina kalahkan timnas Prancis pada final di Lusail, Qatar (18/12/2022). (KIRILL KUDRYAVTSEV/AFP)

PSSI baru mengumumkan bahwa timnas Indonesia akan menghadapi timnas Palestina.

Duel tersebut akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, pada 14 Juni 2023.

"Ya ada sabar saja, kita tunggu dulu."

Baca Juga: Pisah dengan Kamboja, Keisuke Honda Minat Latih Rival Timnas Indonesia

"Kalau belum tepat jangan kami umumkan."

"Semua pengumuman ada waktunya," kata Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P