Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Dapat Kesepakatan, Barcelona Ternyata Masih Mimpi soal Messi

By Sri Mulyati - Minggu, 21 Mei 2023 | 18:00 WIB
Kepulangan Lionel Messi ke Barcelona ternyata masih sebatas mimpi karen belum ada kesepakatan dengan sang megabintang. (TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO)

Sosok pemain senior dibutuhkan oleh klub untuk memperlancar proses transisi.

Barcelona berhasil bangkit dan memenangi Liga Spanyol pada musim ini.

Untuk musim depan, Xavi Hernandez tentu mengincar prestasi yang lebih bergengsi.

Tanpa kehadiran pemain berpengalaman, tugas tersebut terancam sulit tercapai.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P