Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Yang pasti kalau tiket, lebih booming dari Coldplay ya, kemarin saya lihat di sosmed," ucap Erick Thohir.
"Coldplay beberapa tahun lagi bisa datang, Argentina belum tentu, 2-3 tahun datang (lagi ke Indonesia)."
"Artinya, ini pertandingan bersejarahnya, generasi sepak bola Indonesia," tambahnya.
Ia meminta masyarakat sabar menunggu informasi resmi tiket timnas Indonesia Vs Argentina dibuka.
"Ya tunggu sabar. Ini lagi ditinjau, makanya sekarang baru pede," ucap Erick Thohir,.
"Abis ditinjau dia (perwakilan AFA) bilang perfecto baru kita sekarang bisa ngomong tiket."
"Kalau dia bilang lapangannya hhmmmm (meragukan), kan surat AFC dan FIFA sudah keluar."
"Tapi yang menentukan kan mereka (AFA) datang kesini,"tambahnya.