Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengalaman Berharga Pemain Timnas U-16 Indonesia Dapat Ilmu dari 4 Legenda Sepak Bola Dunia

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 31 Mei 2023 | 00:30 WIB
Pemain timnas U-16 Indonesia bersama PSSI (Istimewa)

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Legenda Sepak Bola asal Brasil, Roberto Carlos, sedang memberikan sambutan di Lapangan BRILiab Stadium, Fatmawati, Jakarta, Selasa (30/5/2023) malam.

Sunarso menjelaskan melalui kegiatan sepak bola ini akan menjadi sarana efektif dan efisien untuk mengomunikasikan layanan dan produk BRI, khususnya BRImo, yang merupakan aplikasi super digital banking milik BRI.

“Sejak 2016, BRI mulai bertransformasi ke digital. Tujuan utamanya melayani masyarakat sebanyak mungkin dengan biaya semurah mungkin."

"Visi BRI itu untuk melayani masyarakat banyak sesuai dengan karakter sepak bola yang juga merupakan olahraga massal dan banyak penggemar. Olahraga ini memiliki penggemar terbanyak di lapisan masyarakat”, tambah Sunarso.

Baca Juga: Bek Timnas Indonesia Rencanakan Tukar Jersey dengan Pemain Argentina, Tapi Bukan Lionel Messi

Seperti diketahui, pada 2 musim terakhir BRI telah menjadi sponsor Liga 1.

Salah satu alasan BRI mendukung Liga 1 yakni mampu mengangkat prestasi sepak bola Indonesia di kancah global.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P