Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pelatih asal Korea Selatan tersebut memuji profesionalitas Sandy Walsh yang patut ditiru oleh para pemain Timnas Indonesia lainnya.
"Pertama untuk Sandy Walsh ya, Sandy Walsh adalah pemain yang sangat profesional," ujar Shin Sang-gyu di Surabaya pada Selasa (6/6/2023).
"Bukan karena dia pemain di Liga Eropa, tetapi kita kerap terima laporan juga." lanjutnya.
Selain itu, Shin Tae-yong juga sudah mendapatkan laporan dari para pemain Indonesia yang tampil di luar negeri.
Di sisi lain, Shin Tae-yong juga kerap melakukan kontak dengan para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di luar negeri.
Dari dua penilaian tersebut, Sandy Walsh punya persiapan paling baik.
"Kita juga ada kontak-kontrakan juga dengan pemain-pemain yang tampil di luar negeri," ujar Shin Sang-gyu
Baca Juga: Sandy Walsh Berambisi Catat Debut Spesial Bersama Timnas Indonesia di Kampung Halaman Sang Kakek
"Memang persiapan Sandy sangat baik," tutupnya.
Sehari sebelumnya, Sandy Walsh mengaku sudah tak sabar untuk merasakan debutnya bersama Timnas Indonesia.