Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Pemain Ini Bikin Ada Aroma FC Utrecht di Timnas Indonesia untuk Lawan Palestina

By Metta Rahma Melati - Rabu, 14 Juni 2023 | 16:15 WIB
Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Marc Klok (kanan), sedang berusaha menendang bola ke gawang timnas Burundi yang dijaga Rukundo Onisme (kiri) dalam laga kedua FIFA Matchday di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Selasa (28/3/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Setelah itu, Marc Klok hijrah ke Indonesia dengan membela PSM Makassar pada 2017.

Pada 2020, Marc Klok pindah ke Persija Jakarta hingga 2021.

Saat ini Marc Klok bermain untuk Persib Bandung.

2. Stefano Lilipaly

Pemain Borneo FC itu menimba ilmu di tim muda FC Utrecht.

Stefano Lilipaly pernah membela tim U-19 dan U-21 FC Utrecht sebelum bermain untuk Almere City.

Baca Juga: Andai Dipanggil Timnas Indonesia, Nadeo Argawinata Tak Akan Tukar Sarung Tangan atau Jersey dengan Pemain Argentina

3. Ivar Jenner

Ivar Jenner menjadi wajah baru di timnas Indonesia.

Laga melawan Palestina nanti malam bisa menjadi peluangnya untuk debut berseragam timnas Indonesia.