Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Striker Jeonbuk Hyundai Motors Cerita Kenangan Tinggal di Indonesia, Bersekolah di Jakarta hingga Tinggal di Apartemen

By Bagas Reza Murti - Minggu, 18 Juni 2023 | 16:05 WIB
Pemain Jeonbuk Hyundai Motors, Lee Sung-yoon. (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

"Selamat malam."

"Nasi Padang," tambahnya saat ditanya makanan favorit ketika berada di Indonesia.

BolaSport.com kembali mengonfirmasi langsung kepada Lee Sung-yoon usai laga Persis Solo Vs Jeonbuk Hyundai Motors di Stadion Manahan, Sabtu (17/6/2023).

Rupanya Lee Sung-yoon mengaku tinggal di Indonesia dari kecil hingga usia 10 tahun.

Baca Juga: Hasil Final Indonesia Open 2023 - Chen Yu Fei Hajar Carolina Marin dalam Tempo Pelan pada Derbi Olimpiade

BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Konferensi pers jelang laga Persis Solo Vs Jeonbuk Hyundai Motors yang dihadiri Gusti Bhre Cakrahutomo Wira Sudjiwo, Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka, Pelatih Jeonbuk Hyundai Motors, Cho Sung-hwan, pemain Lee Sung-yoon, Park Chang-woo, Kang Sang-yun, pelatih Persis Solo, Leonardo Medina dan pem

"Ya, di Jakarta," kata Lee Sung-yoon.

"Saya tidak ingat dari umur berapa, yang jelas dari kecil sampai umur 10 tahun," tambahnya.

Tidak banyak kenangan yang bisa diingat Lee Sung-yoon.

Ia hanya mengatakan tinggal di apartemen yang bagus dan bersekolah di sekolah khusus Korea.