Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BURSA TRANSFER - Man United Ajukan Tawaran Ketiga untuk Mason Mount

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 23 Juni 2023 | 17:45 WIB
Mason Mount menjadi pemain terdepan untuk didatangkan Liverpool pada musim panas 2023. (TWITTER.COM/MASONMOUNTENG)

Dikutip BolaSport.com dari Twitter Fabrizio Romano, Man United baru-baru ini mengajukan tawaran ketiga senilai total 60 juta pounds (sekitar Rp1,1 triliun).

Rinciannya, 55 juta pounds sebagai biaya transfer dan 5 juta pounds dalam bentuk bonus.

Tawaran ketiga ini diyakini bakal diterima oleh Chelsea meski nominalnya tak sampai 65 juta pounds.

Jika sampai diterima, Mason Mount diyakini bakal memperkuat lini tengah Man United.

Baca Juga: Pesan Terakhir Lionel Messi sebelum Pergi dari PSG, Minta Kylian Mbappe Pilih Real Madrid daripada Barcelona

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P