Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kunci Sukses RANS Nusantara FC Puncaki Klasemen Liga 1 2023/2024

By Arif Setiawan - Senin, 10 Juli 2023 | 18:15 WIB
Selebrasi gol kemenangan RANS Nusantara FC yang dicetak oleh Tavinho pada laga pekan kedua Liga 1 2023/2024 lawan Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabagha, Bekasi, Minggu (9/7/2023) (RANS Nusantara FC)

Belum lagi perombakan besar-besaran juga telah dilakukan tim milik Raffi Ahmad tersebut.

Tercatat lebih dari 20 pemain dilepas dan 20 lebih pemain baru didatangkan.

Tak hanya pemain, RANS Nusantara FC juga memiliki pelatih anyar yakni Eduardo Almeida.

Lalu bagaimana RANS Nusantara FC bisa bertengger dipuncak klasemen sementara?

Paulo Sitanggang selaku pemain RANS Nusantara FC menilai bila keberhasilan itu karena adanya rasa saling percaya.

"Pastinya kita percaya dengan pelatih dan percaya dengan manajemen."

"Puji Tuhan hasil kita bisa lihat."

"Kitta bisa meraih kemenangan beruntun," kata Paulo Sitanggang dilansir BolaSport.com dari laman resmi Liga.

Baca Juga: Skuad Juara Piala AFF U-16 di Kubu Timnas U-17 Indonesia, Ada yang Sudah Debut di Liga 1 dan Pencetak Gol Termuda PSM

Persikabo 1973
RANS Nusantara FC Vs Persikabo 1973