Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Persija sudah mengumumkan pemain barunya semalam."
"Jadi mereka cuma mendaftarkan lima pemain asing dan yang dari Asia Tenggara sudah didaftarkan."
"Mereka tidak tambah lagi," kata Ferry Paulus.
Hal ini sekaligus membuat Macan Kemayoran menjadi satu-satunya tim di Liga 1 2023/2024 yang hanya akan diperkuat lima pemain asing.
Sementara itu, masalah soal pemain asing sejatinya juga sempat dialami Persib Bandung.
Persib terancam kehilangan rekrutan anyarnya yakni Tyronne Gustavo del Pino.
Sang pemain harus pulang ke Spanyol akibat cedera.
Baca Juga: PT LIB: Pemain Asing Tidak Akan Buat Klub Liga 2 Kehabisan Uang
Namun pihak manajemen Persib langsung bergerak cepat untuk menyelesaikan masalah ini.