Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Winger Keturunan Kanada dan Striker 180 cm PSM Dipuji Usai Koyak Persib, Shin Tae-yong Bisa Boyong untuk Timnas U-23 Indonesia

By Bagas Reza Murti - Minggu, 23 Juli 2023 | 06:30 WIB
Victor Dethan, winger PSM Makassar yang dipanggil TC Timnas U-20 Indonesia pada 20 Maret 2023 mendatang. (INSTAGRAM.COM/VICTORDETHAN777)

Di bawah asuhan Indra Sjafri, pemain setinggi 180 cm ini tampil saat laga ujicoba lawan Lebanon.

Kini kesempatan terbuka untuk keduanya membela timnas U-23 Indonesia di ajang Piala AFF U-23 2023.

Baca Juga: RESMI - Noah Okafor Sah Jadi Rekrutan Keenam AC Milan, Kenakan Nomor Peninggalan Leao

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, beserta sejumlah asistennya sedang memantau laga pekan keempat Liga 1 2023 antara Dewa United versus Persik Kediri di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Jumat (21/7/2023).

PSSI memastikan Garuda Muda tak akan diberi target.

Shin Tae-yong juga dipastikan tidak akan memanggil pemain abroad untuk ajang ini.

"Kalau pemain abroad kayaknya nggak mungkin ya karena bukan FIFA Matchday," kata Nova Arianto saat ditanya mengenai rencana timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023.

"Tapi untuk AFC (Kualifikasi Piala Asia U-23 2024) kemungkinan kita pakai (kemungkinan kita panggil)," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P