Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menpora Isyaratkan Piala Dunia U-17 2023 Digelar di Pulau Jawa

By Abdul Rohman - Senin, 31 Juli 2023 | 15:55 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Media Center Kemenpora, Senayan, Jakarta, Senin (31/7/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Buat FIFA kembali saya tekankan," kata Dito Ariotedjo.

"Alhamdulillah kemarin sudah dilakukan di JIS, dan di Bogor, Bandung, besok kalau tidak salah lanjut ke Solo."

"Jadi ini nanti akan dilaporkan setelah kunjungan dan visitnya ini diseluruh stadion."

"Kita akan membuat ulasan key point key point apa yang sekiranya perlu disempurnakan di stadion ini," tutupnya.

Adapun Piala Dunia U-17 2023 dijadwalkan bergulir pada 10 November hingga 2 Desember 2023.

Indonesia ditunjuk FIFA untuk menggantikan Peru yang status tuan rumahnya dicabut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P