Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide menyadari bahwa meraih kemenangan di markas PSM bukan tugas mudah.
Apalagi, mereka dalam kondisi yang kurang menguntungkan di laga ini.
Dua laga terakhir tim Macan Putih harus mengalami kekalahan saat bertanding melawan Dewa United (3-0) dan Persib Bandung (1-2).
"Kami melakukan perjalanan yang cukup jauh sehingga kami tidak melakukan latihan."
"Kami datang ke sini dengan hasil kurang baik di partai sebelumnya."
"Tentu target tim ke sini meraih hasil maksimal," tegas Marcelo Rospide.
Berikut link live streaming PSM Makassar vs Persik Kediri: