Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Bolehkan Klub Tahan Pemainnya ke Piala AFF U-23 2023, Saatnya Shin Tae-yong Terapkan Aturan Panggil 2 Pemain Tiap Klub?

By Bagas Reza Murti - Kamis, 3 Agustus 2023 | 10:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang menelpon jelang latihan timnya di Lapangan A, Senayan, Jakarta , Kamis (15/6/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Kita harus sepakati kondisi pemain, apalagi mayoritas pemain muda, kita harus menjaga mereka," tambahnya.

Jika demikian, timnas U-23 Indonesia dihadapkan pada kemungkinan penolakan klub, maka aturan 2 pemain untuk setiap klub bisa dilakukan.

Cara ini pernah dilakukan Shin Tae-yong untuk memanggil pemain timnas Indonesia di Piala AFF 2020 yang digelar 2021 lalu.

Baca Juga: Erick Thohir Anggap Bagian dari Cinta Sepak Bola Usai KONI Lantik Yunus Nusi sebagai Wakil Sekjen

AFFSUZUKICUP
Skuad timnas Indonesia saat menghadapi Malaysia di Piala AFF 2020.

Saat itu, Timnas Indonesia memanggil maksimal 2 pemain dari satu klub.

Hal ini dilakukan karena memang Liga 1 masih bergulir saat Piala AFF 2020.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P