Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Timnas Jepang Sebut Dua Pemain Berkelas dari Timnas U-17 Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 6 Agustus 2023 | 13:30 WIB
Nabil Asyura sedang menguasai bola saat berlatih bersama timnas U-17 Indonesia di Lapangan A, Senayan, Jakarta, Kamis (27/7/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Meski begitu, Eks pemain Timnas Jepang tersebut mengaku lupa siapa nama dua pemain tersebut.

"Saya melihat ada dua pemain, saya lupa nomor punggungnya, dia tampil di atas rata rata dari pemain lain," ucapnya.

"Secara umum permainan Garuda United hari ini sangat luar biasa hari ini, kedepanya di Piala Dunia akan bisa bicara banyak," kata Mitsuo. 

Kashima Antlers U-18 langsung bersiap untuk babak utama turnamen Indonesia Youth Championship 2023.

Sementara Timnas U-17 Indonesia bakal bertolak ke Solo.

Pada kesempatan tersebut, Timnas U-17 Indonesia bakal lakukan TC dan uji coba lawan klub lokal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P