Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Aksi teranyar Messi tersaji ketika Inter Miami menyambangi markas DFC Dallas untuk melakoni babak 16 besar.
Mentas di Toyota Stadium, Senin (7/8/2023) pagi WIB, Si Kutu menyumbang dua gol untuk membantu timnya memenangi duel lewat adu penalti.
Babak adu tos-tosan harus ditempuh kedua tim setelah skor 4-4 bertahan selama 90 menit.
Dalam adu penalti, dengan Messi turun sebagai algojo pertama, Inter Miami menang 5-3 sekaligus menyegel tiket menuju perempat final.
Untuk debut di MLS, Messi bisa mendapatkannya pada 20 Agustus mendatang saat Inter Miami jumpa Charlotte.