Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sementara pertandingan-pertandingan sebelumnya kami banyak melakukan kesalahan, bagi saya sebagai pelatih itu bakal jadi pembelajaran untuk laga ini," ujarnya.
Meski laga ini hanya sebatas uji coba, Persekat mengaku datang ke Yogyakarta bukan untuk kalah.
Eks asisten pelatih Timnas U-19 Indonesia tersebut mengaku timnya sudah lebih siap dibandingkan uji coba pekan lalu.
"Tapi bukan berarti tidak ada alasan untuk kalah, apapun itu, tim saya sudah jauh lebih siap dibanding lawan Nusantara, intinya seperti itu," ujarnya.